Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Fiersa Besari berada dalam rombongan yang sama dengan mendiang Lilie Wijayati Poegiono dan Elsa Laksono saat mendaki Carstensz Pyramid akhir Februari lalu. Namun, Fiersa mengatakan jika dirinya berbeda tour operator dengan mendiang Hiking Queens. Seminggu setelah kejadian, Fiersa baru memiliki kekuatan untuk membuka galeri di smartphonenya. Kejadian cuaca buruk yang merenggut nyawa Hiking Queens meninggalkan luka mendalam bagi para rekan sesama pendaki.
Fiersa merasa bahwa perjalanan mencapai puncak Carstensz Pyramid bukanlah sebuah kemenangan, seperti yang biasanya ia rayakan setelah mencapai summit. Sambil memulihkan jari-jarinya yang mati rasa karena hampir hipotermia, Fiersa membagikan momen-momen ketika berhasil mencapai Yellow Valley di tanggal 28 Februari 2025.
Advertisement
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/tch)
Advertisement
Kondisi Terkini Fiersa Besari Setelah Selamat Dari Cuaca Buruk Carstensz Pyramid
Ramadan Tanpa Kehadiran Istri, Baim Wong Tetap Sahur Meski Air Sudah Masuk ke Dalam Rumah
Detik-Detik Evakuasi Lilie Wijayanti & Elsa Laksono Dari Carstensz Pyramid - Momen Terakhir Mendiang
Diduga Gunakan Foto Selebgram Tanpa Izin, Bunga Zainal Dapat Somasi
Rekaman Suara Transaksi Tutup Mulut Diduga Antara Mail Syahputra & dr. Reza Gladys Bocor
Reaksi Leya Princy Saat Dapat Peran Cinta - El Putra Sempat Mengira Panggilan Casting Rangga Scam
Makin Bahagia, Irish Bella Sambut Ramadan Bersama Keluarga Barunya