Dorce Buka-bukaan Soal Eyang Subur

Penulis: Editor KapanLagi.com

Diterbitkan:

Setiap cerita memiliki dua sisi, begitu juga dengan sosok manusia. Dimata Adi Bing Slamet, Eyang Subur memang penuh dengan kontroversi, sosok yang akrab dengan mistis walaupun sebelumnya Adi sangat memuja sang Eyang. Pandangan yang berbeda dari Adi diutarakan oleh Dorce Gamalama. Seperti apa Eyang Subur dimata Dorce? Simak selengkapnya hanya di KapanLagi!

VIDEO TERBARU