10 Tahun di Industri Hiburan, Syahrini Ceritakan Awal Kariernya

Kapanlagi.com -


Nggak terasa, Syahrini sudah berkarier di dunia hiburan selama 10 tahun. Rasanya baru kemarin ia tampil mesra di televisi bersama Anang Hermansyah, rekan duet yang turut membesarkan namanya. Kini, ia jadi salah satu penyanyi papan atas di industri.


kendati telah sukses, Syahrini nggak lantas lupakan bagaimana ia menjajaki karier 10 tahun silam. Ia ceritakan juga saat pertama kali manggung bareng musisi-musisi yang telah tenar duluan. Simak selengkapnya dalam video di atas.


(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/mag)

VIDEO TERBARU