Diperbarui: Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Satu lagi film karya anak negeri hadir di bioskop-bioskop Indonesia. ONE FINE DAY yang menceritakan tentang kisah cinta di Barcelona. Ketiga pemeran utamanya, Michelle Ziudith, Jefri Nichol dan Maxime Bouttier berkesempatan datang ke kantor Kapanlagi.com buat ngomongin film tersebut.
Dalam film ini, Michelle berperan sebagai Alana, Nichol sebagai Mahesa, dan Max sebagai Danu. Lantas, apakah karakter Alana merupakan tipe cewek yang ingin dikencani oleh Nichol dan Max?
"I quiet like karakter Alana. Dia tuh tipe yang terlalu dikurung bertahun-tahun tapi nggak bisa keluar, and she want to find someone to open that cage. Aku selalu suka sih bisa membantu kaya gitu," ucap Max.
Advertisement
"Kalau sebagai Nichol, aku nggak suka Alana karena dia terlalu sosialita. Gue lebih suka cewek yang wild gitu lah," tambah Nichol.
Selain syuting yang dilakukan di Barcelona, rambut Michelle pun harus dibuat keriting dalam film ini. Seraya bercanda, Max menyebutkan jika rambut keriting Michelle sekilas mirip seperti tokoh animasi Moana.
"Kalau dari belakang itu mirip Moana. Hah, kok ada Moana di sini? eh ternyata Michelle," tutup Max.
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/frs)
Advertisement
Mimpi Maxime Bouttier Bermain Di Genre Crime Terwujud Di 'THE PERFECT STRANGERS'
Hobi Masak, Maxime Bouttier Bawakan Lasagna ke Lokasi Syuting THE PERFECT STRANGERS
Maxime Bouttier Main Film Bareng Julia Roberts & George Clooney
Dituding Bayar Polisi Rp 10 Milyar Untuk Penjarakan Nikita Mirzani, Maharani Kemala Buka Suara
Dipandu Ustaz Derry Sulaiman, Inilah Detik-Detik Bobon Santoso Menjadi Mualaf
Puluhan Napi Lapas Kutacane Kabur, Minta Disediakan Bilik Asmara
Toilet Tersumbat Kotoran, Pesawat Air India Terpaksa Berputar Arah