Black Widow Tunda Rilis, Film Marvel Lain Ikut Tergeser

Kapanlagi.com -

Tidak bisa dipungkiri jika pandemi Covid-19 membuat banyak studio harus mengambil keputusan untuk menunda perilisan filmnya. Hal tersebut pun terjadi kepada film Black Widow.

Film superhero ini lagi-lagi harus mengalami penundaan jadwal rilis. Apa alasannya? Langsung cari tahu selengkapnya di video berikut ini.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/ntn)

VIDEO TERBARU