Diperbarui: Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Filipina pada laga pamungkas Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Pertandingan yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada Selasa, 11 Mei 2024 lalu itu ditutup dengan skor 2-0 untuk Timnas Indonesia. Beberapa selebriti tampak hadir untuk memberikan semangat, demikian juga dengan Anang Hermansyah dan Ashanty, yang diketahui tampil setelah akhir pertandingan.
Anang Hermansyah yang malam itu membawakan lagu Gebyar-Gebyar, dinilai penonton kurang tepat. Mereka kemudian serempak menyanyikan lagu Indonesia Pusaka, untuk menggantikan lagu yang sedang dibawakan oleh Anang dan kawan-kawan. Anang pun kemudian menghentikan penampilannya, dan berjalan keluar stadion.
Advertisement
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/eri)
Advertisement
Atta Halilintar Dituding Senggol Mendiang Vanessa Angel, Anang dan Ashanty Pasang Badan
Dihujat Banyak Warganet, Anang Hermasyah dan Ashanty Berikan Klarifikasi
Anang Hermansyah Dihujat Netizen, Aurel Hermansyah Langsung Beri Pembelaan
Ingin Rasakan Momen Idul Fitri di Tanah Suci, The Hermansyah dan Atta Halilintar Berangkat Umroh
The Hermansyah Emang Huru-Hara, Arsya Yang Sunat Bunda Ashanty Yang Overthinking Parah
Punya Cucu Pertama, Anang Dan Ashanty Tak Mau Pisah Sedetik Pun