Detik-Detik Ledakan Yang Masih Terjadi di Gaza, Usai Kesepakatan Gencatan Senjata

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Gencatan Senjata antara Israel dan Hamas resmi diberlakukan. Tentu saja, berita ini disambut baik oleh ribuan warga Gaza yang sedang berada di pengungsian pada Rabu malam, 15 Januari 2025 lalu. Warga pun turun ke jalan untuk merayakan momen ini, setelah lelah digempur habis-habisan selama kurang lebih 15 bulan.

Meski pembicaraan gencatan senjata berjalan lancar di Doha, Qatar, namun serangkaian ledakan masih terlihat di Gaza pada Kamis dini hari, 16 Januari 2025. Dalam sebuah rekaman video, tampak detik-detik ledakan yang masih terjadi di Gaza. Simak update terbaru hanya di KapanLagi, karena kalau bukan sekarang, kapan lagi?

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(kpl/eri)

VIDEO TERBARU