Diterbitkan:
Kapanlagi.com - KLovers,
Rumah produksi Falcon Pictures mendaur ulang film horor komedi sukses asal Thailand berjudul PEE MAK. Versi Indonesia diberi tajuk KANG MAK dibintangi pasangan Vino G Bastian dan Marsha Timothy.
Film KANG MAK akan rilis di bioskop seluruh Indonesia mulai 15 Agustus 2024. Pada pemutaran gala premiere nanti, pihak Falcon Pictures bakal mendatangkan pemain PEE MAK asli yakni Mario Maurer dan Davika Hoorne serta sutradara Banjong Pisanthanakun. Saat Falcon Pictures memberikan undangan kepada Mario Maurer, Davika Hoorne dan Banjong Pisanthanakun, mereka langsung merespons dengan cepat. Rupanya mereka antusias karena KANG MAK merupakan remake PEE MAK pertama di dunia.
Advertisement
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/iqb)
Advertisement
Sama-Sama Anak Bungsu, Vino G Bastian & Angga Yunanda Relate Sama Cerita My Annoying Brother
Ngakak! Tora dan Vino Tak Menyangka Marsha Timothy Bisa Jadi Mermaid di Film 'KANG MAK'
'KANG MAK' Raih 1 Juta Penonton, Vino G Bastian Ulti Masyarakat Yang Masih Remehkan Film Remake
Film 'KANG MAK' Jadi Debut Akting Jirayut, Ternyata Ini Alasannya Mau Ikut Terlibat
Terlalu Excited, Jirayut Hampir Saja Spoiler Karakternya Di 'KANG MAK' - Dipelototin Sutradara
Kehebohan Jirayut Yang Ngefans Dengan Mario Maurer 'PEE MAK' - Minta Dibikinin Video Untuk Idola
PRESKON KANG MAK Remake Film Thailand PEE MAK, Sekaligus Reuni Miracle In Cell No 7?
'HAMKA & SITI RAHAM' Siap Tayang, Vino G. Bastian Ingin Tularkan Akhlak Buya Hamka Ke Generasi Muda