Kapanlagi.com -
Gofar Hilman memilih menghilang selama kurang lebih 2 minggu terakhir ini, setelah dituduh melakukan pelecehan seksual oleh seorang perempuan di Malang, Jawa Timur. Ia menenangkan diri dan melihat masalah ini dengan lebih dalam dan serius.
Dan baru-baru ini, Gofar akhirnya buka suara. Lewat channel YouTube-nya, Gofar tetap menyangkal pernah melakukan pelecehan seksual. Simak ulasan lengkapnya dalam video di atas!
(kpl/mhr)