Diperbarui: Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Masayu Anastasia dan Cathy Fakandi mengambil momen kemerdekaan untuk berbicara tentang Indonesia. Masayu sendiri berharap jika dolar bisa kembali seperti dulu, dimana harga-harga juga masih murah.
"Aku pengen dolar kayak dulu lagi, semua harga murah. Kalau aku sendiri sih," ungkapnya. "Sebenarnya pengen Indonesia lebih dikenal luas, bukan cuma Bali aja. Pengennya gimana caranya dari pemerintah supaya yang dikenal adalah Indonesia, bukan cuma Bali," tambahnya.
Cathy sendiri ingin supaya Indonesia bisa lebih maju dalam berbagai hal. "Ingin lebih maju aja sih Indonesia," ucap gadis yang masih berusia 17 tahun ini.
Advertisement
Selain berbicara mengenai keadaan Indonesia, Masayu juga berbicara tentang kebiasaannya mengikuti lomba 17-an saat masih kecil. Dirinya mengaku ika sudah mengikuti lomba semenjak sekolah dasar.
"Pernah banget, malah paling rajin. Dulu aku ikut kayak lomba lari, lomba nari. Aku lebih sering ikutan di daerah rumah sih. Sekitar kelas 2 kelas 3 SD (ikutan lombanya)," ungkap Masayu.
Senada dengan Masayu, Cathy juga mengaku pernah ikutan lomba-lomba tujuh belasan. Cathy yang berperan dalam film 12.06: RUMAH KUCING ini pernah mengikuti lomba makan kerupuk.
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/frs)
Advertisement
David Bayu Dampingi Putrinya Jalani Sidang Perdana Kasus Video Dewasa: AD Harus Kuatkan Mentalnya
Ayah Baim Wong Meninggal Dunia, Sempat Tersenyum Di Saat Terakhir - Paula Verhoeven Datang Melayat
Kronologi Meninggalnya Alvin Lim - Pratiwi Noviyanthi & Keluarga Mendiang Saling Memaafkan
Donasi Agus Salim Akan Disumbangkan Ke NTT, Farhat Abbas: Tidak Ada Yang Bisa Alihkan Uang Itu
Foto Anak Berlibur Beredar, Kesaksian Harvey Moeis dan Sandra Dewi Dipertanyakan
Mahalini Umumkan Kehamilannya Usai Pengesahan Pernikahan, Baby Bump Sudah Terlihat Saat Manggung
Datangi Kantor KPK, Raffi Ahmad Serahkan Laporan Harta Kekayaan
Detik-Detik Bus Pariwisata Alami Rem Blong di Batu, Malang, Tabrak Sejumlah Kendaraan