Ini Reaksi Jirayut Setelah 'Perjodohannya' Dengan Halda Rianta Jadi Viral
Diterbitkan:
Kapanlagi.com - KLovers,
Jirayut dan Halda Rianta adalah dua anak muda yang heboh banget dan jagonya bikin ketawa ketika diundang di acara-acara podcast. Keduanya pun digabungkan oleh Deddy Corbuzier sebagai bintang tamu di acara Podhub-nya yang tayang di hari Sabtu (22/6/2024). Deddy dan Vidi Aldiano punya konsep untuk menjodohkan Halda dan Jirayut yang baru bertemu saat syuting. Begitu bertemu, keduanya heboh banget dan sama-sama mengaku sudah saling tahu walau belum kenal. Jirayut memuji Halda lucu. Sepanjang acara keduanya bikin banyak orang ketawa. Apalagi Halda ternyata hafal juga beberapa lagu Thailand. Keduanya bahkan sudah berkhayal mau first date gimana, konsep pernikahan ala peri seperti impian Jirayut, hingga mau datang ke Podhub lagi kalau sudah nikah dan punya anak. Bagaimana reaksi Ayut atas perjodohan ini?
Advertisement
Simak Berita Ini Juga Ya!
Momen Jirayut Pertama Kali Datang ke Kondangan di Indonesia, Ramah Salim ke Keluarga Mempelai hingga Diserbu Ibu-ibu
Lesti Kejora Hingga Iis Dahlia, 10 Potret Pedangdut yang Menjadi Saksi Perjuangan Indonesia dalam Semifinal di Piala Asia U-23 - Kecewa Pada Wasit?
Laga Pembuka Fun Volley Ball 2024 Tak Kalah Panas, Tim Selebriti Red Phoenix Sukses Keluar Sebagai Juara Berkat Jirayut
Potret Keluarga Melepas Jirayut Kembali ke Indonesia Setelah Lebaran di Thailand, Saatnya Kerja Demi Orang Tua Bahagia
Berhasil Terkenal di Indonesia, Begini Potret Dapur Rumah Jirayut yang Sederhana dan Minimalis
(Ammar Zoni dipindah ke Nusakambangan dan mengaku diperlakukan bak teroris.)
Berita Foto
(kpl/iqb)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Ulang Tahun Jirayut Ke-24 Dirayakan Meriah Di Indosiar - Sempat Dibuat Mewek Gara-Gara Prank Soimah
-
Jirayut Rilis Single Baru 'Tanda Bahaya Cinta', Digarap Cuma 4 Jam - Based On Pengalaman Pribadi?
-
-
Main FTV, Adegan Romantis Jirayut & Halda Bikin Senyum-Senyum Sendiri
-
Jirayut Masih Poni Lempar, Cerita Pernah Kecelakaan Mobil Masuk Jurang
-
Momen Interview Jirayut 5 Tahun Lalu, Masih Kinyis Kinyis & Agak Bingung
-
Halda Rianta & Jirayut Sudah Saling Kenal Orangtua Masing-Masing, Sudah Diberi Restu Untuk...
-
Jadi Banyak Job Gara-Gara Dijodohin Sama Jirayut, Halda: Tapi Kita Cuma Teman....
