Ivan Gunawan Rilis 'Kembang Setaman' Di JFW 2023, Terinspirasi Perjalanan Cinta & Istana Versailles

Kapanlagi.com -

Ivan Gunawan membawakan koleksi terbarunya 'Kembang Setaman' di panggung Jakarta Fashion Week 2024. 22 koleksi yang dibawakan di JFW 2024 berbeda dengan koleksi runway 3 negara September lalu. Koleksi 'Kembang Setaman' ini keluar dari ciri khas desain Igun yang biasanya bold. Warna-warna pastel dalam desain yang romantis dan dreamy terinspirasi dari Istana Versailles di Prancis dan memori kisah-kisah cinta Ivan di masa lalu.

Desainer 42 tahun ini juga membawa bunga raksasa setinggi 3 meter di panggung 'Kembang Setaman' yang membuat vibe catwalk seperti latar Alice in Wonderland. Penasaran seperti apa desain Ivan Gunawan yang 'keluar jalur' ini?

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(kpl/tch)

VIDEO TERBARU