Jalani Sidang Di MK, Tsania Marwa Menduga Kedua Anaknya Kena Brainwash: Nggak Boleh Kirim Makanan
Diterbitkan:
Kapanlagi.com - KLovers,
Tsania Marwa kembali menjalani sidang memperjuangkan hak asuhnya di Mahkamah Konstitusi pada Selasa 9 Juli 2024. Dilansir dari Humas MK, agenda sidang hari ini adalah mendengarkan keterangan saksi ahli hukum pidana yang dihadirkan oleh pemohon (Marwa). Menurut saksi ahli Ahmad Sofian, setiap orang termasuk orang tua anak yang bukan sebagai pemegang hak asuh anak berdasarkan putusan pengadilan berkekuatan hukum tetap, membawa lari anak tersebut, maka tindakan itu seharusnya termasuk dalam kategori tindak pidana sebagaimana diatur dalam Pasal 330 ayat (1) KUHP, meskipun anak telah memberikan persetujuan atas tindakan membawa lari tersebut. Marwa pun membeberkan jika ia dilarang memberikan makanan kepada kedua anaknya yang sudah 7 tahun tinggal bersama Atalarik Syah, mantan suaminya. Ia menduga jika buah hatinya terkena cuci otak alias brainwash.
Advertisement
Simak Berita Ini Juga Ya!
Tsania Marwa Masih Berjuang Mendapatkan Hak Asuh Anak, Atalarik Syach Ngaku Sudah Jalankan Keputusan Pengadilan
Tsania Marwa Beri Kado Untuk Anak Malah Dikembalikan Mantan Suami: Barter Paspor!
Tsania Marwa Mengadu Ke Mahkamah Konstitusi Buntut Seteru Hak Asuh Anak Dengan Atalarik Syah
Tsania Marwa Sedih Ramadan Tak Bersama Anak Tercinta
Jadi Saksi Sidang di Mahkamah Konstitusi, Tsania Marwa: Perasaan Saya Campur Aduk
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
Berita Foto
(kpl/iqb)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Tsania Marwa Beri Kado Untuk Anak Malah Dikembalikan Mantan Suami: Barter Paspor!
-
Tsania Marwa Mengadu Ke Mahkamah Konstitusi Buntut Seteru Hak Asuh Anak Dengan Atalarik Syah
-
Momen Duta Sheila On7 Nonton Konser Oasis Bersama Keluarga, Jadi Liburan Super Seru
-
Vanesa Member Idol Group Minerva Land Tangkap Maling Di Kosnya: Awalnya Pelaku Minta Air
-
Cuma Arbil Yang Bisa Taklukkan Challenge Lagu 'Kecanduan Kamu', D'Coach Aja Kerepotan!
-
6 Barang Wajib Kamu Bawa Saat Nonton Konser - Harbolnas 11.11 Edition
-
Tak Hanya Pencemaran Nama Baik, Lisa Mariana Juga Jadi Tersangka Video Dewasa
-
Heboh Miss Universe 2025! Miss Mexico Dihina, Finalis Walk Out Massal di Bangkok
