Kapanlagi.com - Kamu mungkin mengenal Morgan Oey dari boyband Smash, yang juga membuat dirinya dikenal publik. Lepas dari Smash, dirinya memulai karir di industri perfilman dan membintangi beberapa judul film.
Namun apa kamu tahu jika sebenarnya Morgan memiliki beberapa fakta unik? Ya, dirinya rupanya termasuk sangat kilat kalau berhubungan dengan mandi. Morgan hanya butuh kurang dari 5 menit untuk mandi! Seperti apa ceritanya? Yuk simak!
(kpl/frs)
Morgan Oey Dibantu Sutradara dan Produser, Jawab Pertanyaan Crew KapanLagi | Eggnoid
Seru! Simak Saat Kapanlagi.com Ungkap Isi Handphone Aura Kasih & Morgan Oey
Bermain #PhoneChallenge, Aura Kasih & Morgan Oey Ungkap Isi Percakapan di Handphone
Morgan Oey Ternyata Mandinya Cuma 5 Menit! Simak Ceritanya di Sini
Bangun Chemistry, Ini Yang Dilakukan Oleh Morgan Oey & Aura Kasih
Bintagi 'ARINI', Ini Cara Morgan Oey & Aura Kasih Dalami Karakter