Masih Berusia 25 Tahun, Ini Penyebab Meninggalnya Gustiwiw
Kapanlagi.com - Musisi dan komposer Gusti Irwan Wibowo atau yang akrab dipanggil Gustiwiw dikabarkan meninggal dunia pada Minggu, 15 Juni 2025. Kabar duka itu disampaikan oleh Radio Jak101fm lewat akun instagram mereka.
Lahir pada 28 November 1999 silam, mendiang Gustiwiw baru berusia 25 tahun saat meninggal. Di saat terakhirnya, Gusti sedang berada di Lembang, Bandung, dan menurut kabar yang beredar, ia jatuh saat berada di kamar mandi. Simak update terbaru hanya di KapanLagi, karena kalau bukan sekarang, kapan lagi?
Advertisement
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/eri)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Angel Karamoy Ultah ke-39, Gusti Ega Sang Kekasih Beri Surprise di Los Angeles & Hadiahkan Tas Mewah
-
Angga Yunanda Jadi Kembaran Dodit Mulyanto, Akui Banyak Kesamaan? - KL TALK
-
Prilly Latuconsina Resmi Mundur dari Sinemaku Pictures: Ini Alasan di Balik Keputusan Besar!
-
Momen Helikopter Yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng Karena Cuaca Buruk, Sempat Berputar di Udara
-
Pengalaman Horor Aulia Sarah, Gunting Kuku Saat Maghrib Berujung Dicolek Setan - KL KEPO
-
Aulia Sarah & Cindy Nirmala Cerita di Balik Film 'SENGKOLO: PETAKA SATU SURO' - KL TALK
-
Viral Guru di Jambi Adu Pukul & Dikeroyok Siswa di Sekolah, Disebut Berawal Dari Ucapan 'Miskin'
-
Momen Arie Kriting Beri Hadiah Tas Untuk Indah Permatasari, Bukti Nyata Cinta ke Istri
