Nenek Rocker Laela Sari Meninggal Dunia, Fakta Miris Menyertai

Penulis: Mahardi Eka Putra

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Innalillahi wa innailaihi roji'un, telah meninggal dunia Laila Sari, musisi dan aktris yang kita kenal sebagai Nenek Rocker. Beliau meninggal dunia kemarin, 20 November 2017. Apa yang menyebabkan beliau berpulang dengan cukup mendadak?

Tak hanya itu, kematian Laila Sari disertai fakta-fakta miris. Mulai dari pengakuan tetangga yang mengatakan Laila belum terisi perutnya sampai tidak ada anak angkat yang hadir menemani di saat-saat akhirnya. Simak rangkumannya di video. 

(kpl/dka)

VIDEO TERBARU