Para Member NewJeans Jadi Ambassador Brand-Brand Mewah Ini Loh!

Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Meski baru debut di bulan Juli pada 2022 silam, NewJeans telah sukses menempatkan diri sebagai salah satu girl group top di generasi ke-4 K-Pop. Popularitas mereka yang tengah di puncak membuat brand-brand mewah berani menjadikan member NewJeans sebagai ambassador mereka. Brand mewah apa saja yang menjadikan Minji, Haerin, Hyein, Danielle, dan Hanni sebagai ambassador mereka?

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(kpl/atl)

VIDEO TERBARU