Sah, Ria Ricis Bercucuran Air Mata Saat Teuku Ryan Lancar Ucap Ijab Kabul
Diterbitkan:
Ria Ricis - Teuku Ryan/© IG clinovic_photography
Kapanlagi.com - Ria Ricis sah dinikahi Teuku Ryan pada 12 November 2021. Akad nikah disiarkan langsung di MNC TV. Ricis terlihat manglingi dalam balutan gaun pengantin adat Palembang. Ia tersedu saat Ryan lancar mengucap ijab kabul dalam satu tarikan napas.
Berada di ruangan terpisah, Ricis digandeng kedua kakaknya, Oki Setiana Dewi dan dr. Shindy Putri, untuk bertemu sang suami. Tertutup veil, Ryan membuka wajah istrinya untuk pertama kali. Lelaki asal Aceh ini meminang Ricis dengan mahar uang sebesar Rp 179.500.000, 100 gram emas, dan seperangkat alat salat. Selamat, Cis!
Advertisement
Jangan Ketinggalan
Hadir Sebagai Tamu dan Jadi Saksi Pernikahan, Ridwan Kamil Berikan Hadiah Istimewa Untuk Ria Ricis dan Teuku Ryan
Sah! Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Jadi Suami Istri, Prosesi Akad Nikah Kental dengan Nuansa Adat Palembang
Ria Ricis Kerap Didatangi Almarhum Papa Lewat Mimpi, Sosoknya Selalu Ceria dan Pakai Baju Warna Kuning
Ria Ricis dan Teuku Ryan Batasi Jumlah Undangan Pernikahan
Deddy Mizwar Diminta Jadi Wali dalam Pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan, Ternyata Ini Alasannya
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
Berita Foto
(kpl/tch)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Terlihat Makin Dekat Dengan Evan, Ria Ricis Siap Jalin Hubungan Lebih Serius?
-
Ria Ricis Terjatuh Dari Kuda Saat Liburan, Moana Sempat Panik
-
Tak Terima Anaknya Dihina Warganet, Ria Ricis Kejar Sang Pemilik Akun
-
Sedih dan Kecewa, Ria Ricis Diancam dan Diperas Mantan Karyawannya Sendiri
-
Ria Ricis Akhirnya Buka Suara Soal Isu Nikah Siri Dengan Atta Halilintar: Takut Salah Saya
-
Ria Ricis Sebut Mantan Suami Peluk Wanita Lain, Teuku Ryan Tantang Sumpah Al Quran
-
Ria Ricis Diancam Foto Dan Video Pribadinya Akan Disebar, Pelaku Minta Uang 300 Juta
-
Penyebab Perceraian Bocor, Terungkap Hubungan Ria Ricis Dengan Ibu Mertua- Bantahan Teuku Ryan
