Seberapa Cerdas & Cermat sih Coldiac

Kapanlagi.com -

Para musisi boleh jadi pintar dalam menciptakan sebuah lagu, begitu pun dengan grup alternative rock asal Malang, Coldiac. Hanya saja, bukan berarti mereka pun ahli lho dalam menjawab berbagai pertanyaan cerdas cermat.

Nah, pada momen kali ini, mereka pun kami tantang dalam KapanLagi Challenge. Lalu, seberapa hebat sih mereka kalau ditantang dalam cerdas cermat ala KapanLagi? Cari tahu di sini yuk.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/ntn)

VIDEO TERBARU