Slank Resmikan SLANKOPS, Koperasi Berbasis Fans Pertama Di Indonesia

Penulis: Natanael Sepaya

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Slank baru saja meresmikan Slankops, koperasi berbasis fans club pertama di Indonesia. Lewat Slankops, Slank ingin memberikan solidaritasnya kepada Slankers dan mewadahi para anggotanya yang ingin menjadi wirausaha mandiri dan tangguh.

Drummer Slank, Bimbim, menjelaskan bahwa Slankops pertama kali dibicarakan pada 2019 lalu dengan Teten Masduki. Dari perbincangan itulah, koperasi ini resmi dihadirkan pada 19 Juli 2022.

 

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(kpl/ntn)

Editor:

Natanael Sepaya

VIDEO TERBARU