Tak Pernah Lelah Bantu Palestina, Opick & Melly Goeslaw Galang Dana Lewat Konser Amal

Penulis: Sanjaya Ferryanto

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com -



Dua penyanyi Indonesia, Opick dan Melly Goeslaw tak pernah lelah untuk membantu warga Palestina. Setelah mengirim bantuan langsung ke para pengungsi Palestina beberapa waktu lalu, Opick dan Melly kembali melakukan kegiatan sosial.


Keduanya kembali menggalang dana melalui sebuah konser amal. Konser tersebut juga bertepatan dengan acara ulang tahun Halal Network International (HNI) yang keenam. Seperti apa ceritanya? Yuk simak.

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(kpl/frs)

VIDEO TERBARU