Ulang Tahun di Hari yang Sama, Ini Serunya Ultah Arsya Hermansyah & Elea Pratama

Penulis: Mahardi Eka Putra

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Ternyata 28 Oktober 2017 bukan hanya hari ulang tahun Arsya Akbar Pemuda Hermansyah saja lho. Putri ketiga Ussy Sulistiawaty dan Andhika Pratama, Elea, juga merayakan hari jadinya. Bagaimana serunya perayaan ulang tahun Arsya dan Elea?

Jika Anang dan Ashanty memilih untuk merayakan ulang tahun putra mereka dengan army look, Ussy dan Andhika memilih untuk menyerahkan konsep ulang tahun kepada Elea sendiri. Konsep apa yang dipilih? Simak kumpulan foto-fotonya dalam video berikut ini. 

(kpl/dka)

VIDEO TERBARU