VIDEO: Vidi Aldiano Ungkap Sosok Inspirasi Dalam Lagu 'Tak Sejalan'

Penulis: Rezka Aulia

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com -



Penyanyi muda berbakat Vidi Aldiano baru saja merilis lagu terbarunya. Lagu ini bercerita tentang kisah cinta yang tak sesuai harapan. Lagu bertajuk Tak Sejalan ini berirama mellow dengan lirik yang cukup menusuk hati.


Ketika ditanya siapa sih yang menjadi inspirasi di balik lagu ini Vidi Aldiano langsung menjawab loh, KLovers! Penasaran siapa mantan yang menginspirasi karya Vidi? Langsung tonton aja videonya di atas!


(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarangĀ Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(kpl/rna)

Editor:

Rezka Aulia

VIDEO TERBARU