12 Tahun Menikah, Wulan Guritno Cerai
Wulan Guritno/©KapanLagi.com®
Kapanlagi.com - Kabar mengejutkan datang dari pasangan Wulan Guritno & Adilla Dimitri. 12 tahun menikah dan jarang diterpa gosip miring, Wulan diam-diam mengajukan gugatan cerai. Sidang perdana perceraian mereka akan digelar pada 18 Maret 2021.
Banyak yang tak percaya jika pasangan yang sudah dikaruniai 2 anak ini akan berpisah. Pasalnya, mereka masih mengunggah kebersamaan mereka di akun Instagram pribadi Wulan. Apa alasan keduanya bercerai?
Advertisement
Jangan Ketinggalan
- Wulan Guritno Gugat Cerai Suami, Nikita Mirzani Sudah Tak Kaget
- Rumah Tangga Diterpa Isu Perceraian, Begini Sosok Wulan Guritno Menurut Warga Sekitar Rumahnya
- Breaking News: Wulan Guritno Gugat Cerai Adilla Dimitri
- Wulan Guritno Pajang Foto Tanpa Makeup, Buktikan Kecantikannya Tak Pernah Pudar di Usia 39 Tahun
- Beda Ayah, Ini 8 Potret Shalom Razade Anak Wulan Guritno Bareng Adik Sambungnya yang Jarang Terekspos
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
Berita Foto
(kpl/tch)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Jaka & Ambar Masih Akan Kembali Di OPEN BO LAGI: SEMAKIN PANAS SEMAKIN GANAS
-
Keisya Levronka Syuting Kesurupan, Fajar Nugra & Mikha Hernan Ikut Merinding | Malam Pencabut Nyawa
-
Digugat Wulan Guritno, Sabda Ahessa Tegaskan Tak Punya Utang - Ada Rencana Menikah?
-
Mother's Day! Shaloom & Wulan Guritno Saling Tulis Surat, Isinya Ternyata….
-
Wulan Guritno Perankan Hantu Tanpa Tubuh Di Film 'TRINIL' - Diangkat Dari Sandiwara Radio '80-an
-
Wulan Guritno Senang Diperiksa Bareskrim Terkait Dugaan Judi Online, Dipanggil Lagi Minggu Depan?
-
Wulan Guritno Berperan Sebagai PSK Di Series Open BO, Tak Takut Komentar Negatif
-
Klarifikasi Melaney Ricardo Soal Sebut Wulan Guritno Sudah Menikah
