Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Pesan Desy Ratnasari kepada para anak muda di Indonesia adalah mereka berhak dan memiliki kesempatan untuk meraih apapun yang mereka mau. "Pendidikan karakter tidak melulu hanya berkaitan tentang akademis saja. Kecerdasan mental dan psikologi anak juga penting untuk diberikan media pengembangannya, seperti program di televisi," tutur Desy saat ditemui oleh Tim KapanLagi beberapa waktu yang lalu.
"Media itu penting bagi anak-anak yang cerdas secara akademis untuk bisa tampil, menunjukkan prestasi dan membanggakan orang tua. Kita ingin memberikan wadah untuk juara-juara di sekolah indonesia untuk mendapatkan panggung di dalam media hiburan agar bisa dekat dengan masyarakat,"
"Siapapun berhak dan memiliki kesempatan untuk memilih apapun yang mereka mau, tapi yang paling sulit adalah untuk mempertahankan," lanjutnya.
Advertisement
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/def)
Advertisement
Nasywa Nathania, Anak Desy Ratnasari, Beranjak Dewasa - Jadi Mahasiswi
Anak Ivan Sugianto Baca Surat Untuk Ayahnya Sambil Menangis dan Menyesali Perbuatannya
Penampilan Live Perdana Gempi Bawakan Single 'Ajaib', Ditulis Yura Yunita - Disupport Gading Gisel
Denny Sumargo & Novi Gelar Polling Soal Donasi Agus Akan Diapakan: Dulu Berkah, Sekarang Uang Panas
Denny Sumargo Jalani BAP Atas Laporannya Kepada FA, Farhat Abbas Malah Ajak Taruhan Rp 1 M