Diterbitkan:
Kapanlagi.com - KLovers,
Di hari Pemilihan Umum pada 14 Februari 2024 lalu, masyarakat Jawa Barat khususnya dikagetkan dengan munculnya foto unik komedian Komeng di surat suara calon anggota DPD RI. Banyak yang bertanya-tanya, apakah komedian bernama lengkap Alfiansyah Bustami itu maju menjadi caleg? Komeng yang tak pernah kampanye, mengungkapkan apa alasannya mau terjun ke dunia politik seperti senior-seniornya. Ternyata, di balik kelucuannya tersimpan ide kritis yang akhirnya ingin ia wujudkan lewat politik. Kabar terakhir menyebutkan jika Komeng mendapatkan 1 juta suara meski masih dari hasil quick count. Tak ingin jumawa, ia meminta masyarakat dan media menunggu hasil perhitungan resmi KPU di akhir Maret 2024. Rekan-rekan sesama artis pun ikut memilihnya termasuk Raffi Ahmad.
Advertisement
Simak Berita Ini Juga Ya!
Menang Suara dari Jihan Fahira, Komeng Akui Banyak Dapat Tawaran Bergabung dengan Partai
HP Komeng Sampai Panas Gara-Gara Banyak yang WA Udah Coblos, Raffi Ahmad Jadi yang Pertama Bilang
Viral Gara-Gara Foto Surat Suara, Komeng Ungkap Alasan Maju Jadi Anggota DPD: Kocak Tapi Kritis
Pasang Foto Nyeleneh, Komeng Akui Bahwa KPU Adalah Miliknya
Komeng Berencana Bikin Hari Komedi Jika Sudah Jadi Anggota DPD RI
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/iqb)
Advertisement
Nonton Langsung Pidato Presiden Prabowo, Alfiansyah Komeng Sampaikan Pesan Ini
Spontan! Seisi Gedung DPR Teriakkan 'Uhuy!' Saat Komeng Dilantik
Opie Kumis Tak Kecewa Dapat Suara Sedikit Di Pemilu 2024, Salut Dengan Strategi Komeng
Viral Gara-Gara Foto Surat Suara, Komeng Ungkap Alasan Maju Jadi Anggota DPD: Kocak Tapi Kritis
Denny Sumargo Jalani BAP Atas Laporannya Kepada FA, Farhat Abbas Malah Ajak Taruhan Rp 1 M
Rizky Febian Hadiri Sidang Isbat Pernikahan: Soal Buku Nikah, Saya Udah Percayakan Sama WO
Farhat Abbas & Agus Salim Tidak Hadiri Mediasi, Ini Reaksi Densu, Novi & Pablo Benua