Lama Tak Terdengar, Boneng Rupanya Masih Aktif Dalam Bidang Seni Teater
Kapanlagi.com -
Siapa yang tak kenal dengan sosok Diding Boneng? Kalau kamu berasal dari tahun 90-an, kamu pasti mengenal sosok Boneng yang kocak melalui peran-perannya dalam film-film Warkop DKI.
Lantas, bagaimana kabarnya sekarang? Rupanya hampir setiap hari Boneng berada di Taman Ismail Marzuki, dirinya juga mengajar teater di Teater Besar setiap hari Rabu, Jumat, dan Minggu. Seperti apa serunya perbincangan kami dengan Boneng? Yuk simak selengkapnya di video ini.
Advertisement
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/frs)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Kronologi Rumah Komedian Diding Boneng Di Matraman Ambruk Memang Saya Yang Salah
-
Akan Dikembalikan ke Nusakambangan, Keluarga Yakin Ammar Zoni Bakal Bebas
-
Beredar Rumor Onyo Diusir Dari Rumah Sarwendah, Jordi Onsu Berikan Klarifikasi
-
ELEMENT Kehilangan Bara Yang Jaga Semangat Bermusik, Janji Akan Teruskan Legacy Alm. Lucky Widja
-
Prosesi Pemakaman Penuh Haru Lucky Widja 'ELEMENT', Istri: I Love You So Much
-
Panggung Terakhir Alm. Lucky Widja & Ucapan Perpisahan Personel Band ELEMENT
-
Lula Lahfah di Mata Orang Terdekat, Tetangga Mengenalnya Sebagai Sosok Dermawan
-
Penyebab Kematian Lula Lahfah Dianggap Misterius, Reza Arap Dipanggil Polisi
