Mahalini: Fabula, Ketenaran & Alasan Sulit Menerima Pujian | Part 2

Kapanlagi.com -

Mahalini akhirnya merilis album bertajuk FABULA yang telah dinantikan oleh penggemarnya. Album ini berisikan 10 lagu termasuk single-single Mahalini yang sebelumnya telah dirilis.

Belum lama ini, Mahalini sempat datang ke Kantor KapanLagi untuk berbincang tentang album, karir, dan rencana ke depannya. Mulai dari lagu favoritnya di album FABULA, makna di balik cover album, hingga pertanyaan tentang kehidupannya dijawab di sini!

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(kpl/mhr)

Editor:

Helmi Romadhon

VIDEO TERBARU