#PernahGakPernah Bareng Bayu Skak & Aliyah Faizah
Kapanlagi.com -
Ketika berkunjung ke kantor KapanLagi.com untuk mempromosikan film YOWIS BEN, Bayu Skak dan Aliyah Faizah pun mendapat tantangan untuk bermain game #PernahNggakPernah. Mereka menjawab 10 pertanyaan berbeda dengan jawaban 'Pernah' dan 'Nggak Pernah'.
Dengan sederet pertanyaan yang nggak disangka-sangka Bayu Skak dan Aliyah pun nggak jarang melontarkan jawabannya sambil tertawa. Penasaran seperti apa keseruannya? Intip selengkapnya di sini yuk.
Advertisement
Baca Yang Ini Juga!
- Sinopsis 'YOWIS BEN', Ketika Harus Memilih Antara Band dan Cewek Yang Disukai
- Aliyah Faizah Disuruh Nebak Kalimat Berbahasa Jawa Dari Bayu Skak, Seperti Apa?
- Lakukan Whisper Challenge Bareng Bayu Skak, Aliyah Faizah Sempat Kesulitan
- Bayu Skak & Aliyah Faizah Dapatkan Tantangan Unik Dari Kapanlagi.com, Seperti Apa?
- Ditantang Whisper Challenge Oleh Kapanlagi.com, Ini Reaksi Bayu Skak
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/ntn)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
-
Bayu Skak & Geng Sekawan Limo Main Saling Tunjuk, Siapa Yang Paling….
-
Komedi Mulu! Bayu Skak, Firza, Indra, dan Dono Pradana Cerita Soal Sekawan Limo
-
'Emang Begini Kalau Bercanda' | Bayu Skak Unggah Video BTS Lara Ati 2, Bela Keisya Levronka?
-
Truth or Dare - Keisya Levronka Ungkap Sesuatu Tentang Refal Hady
-
-
Keisya Levronka & Bayu Skak Kompetitif Banget, Meski Pertanyaannya Bikin Emosi
-
Lewat LARA ATI, Bayu Skak Mendobrak Anggapan 'Ndeso' Soal Ini
