Sandy Arifin Tak Mau Berkomentar Soal Somasi Tenri Ajeng, Lebih Fokus Soal Hal Ini

Penulis: Helmi Romadhon

Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Tenri Ajeng Anisa melayangkan somasi didampingi kuasa hukumnya, Milani Lubis, kepada Virgoun dan Inara Rusli. Tenten, sapaan akrabnya, tidak terima atas tudingan Inara bahwa dirinya adalah selingkuhan Virgoun. Merasa nama baiknya dicemarkan dan keluarganya ikut terseret, Tenten meminta Virgoun dan Inara memberikan klarifikasi dalam waktu 2x24 jam terhitung sejak 2 Mei 2023.

Sandy Arifin, kuasa hukum Virgoun, menolak menanggapi somasi tersebut dan beralasan jika dirinya belum membaca surat tersebut. Dirinya menyilakan pihak Tenri yang akan melaporkan kliennya juga tidak ada klarifikasi yang diminta.

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)

(kpl/mhr)

Editor:

Helmi Romadhon

VIDEO TERBARU