Senyum - Menangis, Nafa Urbach Emosional Hadapi Sidang Cerai Pertama

Penulis: Mahardi Eka Putra

Diperbarui: Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Sepuluh tahun membina rumah tangga, Nafa Urbach menyerahkan pernikahannya di meja hijau. Keputusan ini, meski berat, harus diambil Nafa. Saat menghadiri persidangan pertama perceraiannya, Nafa melempar senyum kepada para wartawan. 

Namun, sedih tak bisa dibendung. Nafa akhirnya tak kuasa menahan tangis. Tangisan pilunya membanjiri sidang cerai perdananya dengan Zack Lee. Bagaimana perasaannya berpisah dengan soulmatenya selama 1 dekade itu?



(Ammar Zoni dipindah ke Nusakambangan dan mengaku diperlakukan bak teroris.)

(kpl/dka)

VIDEO TERBARU