Baru Sebulan Pacaran, Kekasih Bule Baby Margaretha Datang Kerumah Orangtua
Kapanlagi.com - Si cantik Baby Margaretha kini sedang menjalin kasih dengan seorang bule yang berasal dari Austria. Dikatakan olehnya jika kekasihnya tersebut telah berumur 54 tahun dan bekerja di Konsulat Austria.
Dirinya memuji keberanian kekasihnya tersebut. Baby mengatakan jika sang kekasih yang bernama Christian ini malah berani datang ke rumah orangtua Baby walaupun usia pacarannya belum sebulan.
"Semuanya ada di dia sih. Dirinya orangnya enak juga, deket sama keluarga, deket juga sama anak kecil. Jadi waktu pertama kenal, belum sebulan dia udah berani datang kerumah, ketemu sama orangtua," ungkapnya.
Advertisement
Baby Margaretha © Kapanlagi/Budy SantosoDirinya menyebutkan jika sudah menjalin hubungan serius dengan kekasihnya tersebut. Meski sudah serius, Baby mengatakan jika dirinya masih belum mempunyai rencana untuk menikah.
"Ya serius. Tapi kalau ngomongin nikah kapan kapannya belum ada rencana, cuma kalau hubungan, udah serius," tambahnya.
Dirinya juga menyebut alasannya kenapa berpacaran dengan pria bule. Menurutnya, dirinya trauma hingga alergi dengan pria Indonesia, karena pernah mengalami kejadian yang tak mengenakkan.
Simak Berita Lainnya:
- Ini Alasan Kenapa Baby Margaretha Tertarik Dengan Kekasih Bulenya
- Berpacaran Dengan Bule, Ini Awal Mula Pertemuan Baby Margaretha & Sang Kekasih
- Trauma Masa Lalu, Baby Margaretha Kini Memilih Pacaran Dengan Bule
- Syuting Horor, Baby Margaretha Pernah Berkawan Dengan Psikopat
- Ke Austria, Baby Margaretha Dikenalkan Pada Orang Tua Kekasihnya
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/frs)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Suami Baby Margaretha Meninggal di Meja Makan, Ini Penyebabnya
-
Penyebab Kematian Lula Lahfah Dianggap Misterius, Reza Arap Dipanggil Polisi
-
Ironis, Istri Ungkap Keinginan Terakhir Almarhum Lucky Widja Yang Belum Terwujud
-
Postingan Terakhir Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia, Canda & Tertawa Bareng Reza Arap
-
Detail Penampilan Ranty Maria di Momen Pernikahan, Elegan Dengan Ball Gown Halter Neck Putih
-
Flashback Dian Sastrowardoyo & Ali Fikry Saat Pertama Kali Casting - KL SHOW
-
FULL!! Dian Sastrowardoyo & Ali Fikry Cerita Syuting Esok Tanpa Ibu - KL SHOW
-
Postingan Terakhir Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia, Canda & Tertawa Bareng Reza Arap
